Mencintai
Secara Sederhana
Aku ingin mencintaimu secara sederhana
Hanya menghadir di sisi sepenggalan senja
Untuk menyibak awal tirai malam yang mulai menjelaga
Aku ingin mengasihi mu secara apa ada nya
Bukan menghadirkan puncak gunung emas zaman jawadwipa
Bukan menyembahkankan sisi pualam kemilau intan permata
Aku Ingin menyayangimu secara biasa
Melindungimu tanpa perlu sapuan ucap penghormatan
Membantumu menuntun pijakan hidup tanpa sepenggal pamrih
Mungkin kisah cinta ini tak seelok kisah rama shinta
Mungkin kisah cinta kita tak seagung kisah dewi drupadi di mahabarata
Cinta ini hanya getaran lirih di sisi rerumputan
Yang mengambang tersentuh semilir angin yang bersahutan
Tak perlulah hujaman rasa itu menggelora hingga sisi samudera
Tak perlu juga kabar itu menggema hingga ke ujung tepian angkasa
Maka biarkan kita berdua duduk terdiam mendura
Menggapai makna cinta lewat saling memandang
Karena hanya lewat keheningan
Kesederhanaan itu meresap di sisi mahameru jiwa
Hanya menghadir di sisi sepenggalan senja
Untuk menyibak awal tirai malam yang mulai menjelaga
Aku ingin mengasihi mu secara apa ada nya
Bukan menghadirkan puncak gunung emas zaman jawadwipa
Bukan menyembahkankan sisi pualam kemilau intan permata
Aku Ingin menyayangimu secara biasa
Melindungimu tanpa perlu sapuan ucap penghormatan
Membantumu menuntun pijakan hidup tanpa sepenggal pamrih
Mungkin kisah cinta ini tak seelok kisah rama shinta
Mungkin kisah cinta kita tak seagung kisah dewi drupadi di mahabarata
Cinta ini hanya getaran lirih di sisi rerumputan
Yang mengambang tersentuh semilir angin yang bersahutan
Tak perlulah hujaman rasa itu menggelora hingga sisi samudera
Tak perlu juga kabar itu menggema hingga ke ujung tepian angkasa
Maka biarkan kita berdua duduk terdiam mendura
Menggapai makna cinta lewat saling memandang
Karena hanya lewat keheningan
Kesederhanaan itu meresap di sisi mahameru jiwa
KU HARAP
MAAFMU…..
KUHARAP MAAFKU
Kutahan perasaan yg mulai resahkan aku…
kuharap aku bisa tuk bendung semua rasaku….
perasaan gemuruh,dan amuk rasa yg menjadi satu….
perasaan yg kian hari kian tak menentu………
mungkin hanya aku yg tau…….
mungkin hanya aku yg mengerti….
biarlah……kalaulah cinta tak seindah…
yang kurasa……
biarlah cinta yg tak semestinya hadir
ini jadi sejuta cerita indahku…..saja
aku tau cintaku tak semurni cintanya….
aku tau rinduku tak seindah debur ombak di lautan sana
akupun tau kegelisahan hatiku yg tak semestinya ada
hadir begitu saja resahkan raga…………………..
maafkan aku….
bila hadirku tak pernah kau harapkan
bila hadirku tak pernah berkesudahan
biarlah…maafkan….aku….
Senyummu
Terlintas di benakku akan senyum manis mu
Terukir senyummu di khayal ku
seakan engkau berada di depanku
Senyum mu begitu memukau hati
Aku terhanyut dalam senyum manismu
Senyum mu memberiku rasa yang berbeda
Rasa yang membuat hari-hari ku
menjadi bermakna
senyum mu seakan tak terlewatkan
dalam setiap detik waktu yang ku lalui
dalam setiap ingatan yang ku bayangkan
karena engkau adalah senyum terindah ku
Kutahan perasaan yg mulai resahkan aku…
kuharap aku bisa tuk bendung semua rasaku….
perasaan gemuruh,dan amuk rasa yg menjadi satu….
perasaan yg kian hari kian tak menentu………
mungkin hanya aku yg tau…….
mungkin hanya aku yg mengerti….
biarlah……kalaulah cinta tak seindah…
yang kurasa……
biarlah cinta yg tak semestinya hadir
ini jadi sejuta cerita indahku…..saja
aku tau cintaku tak semurni cintanya….
aku tau rinduku tak seindah debur ombak di lautan sana
akupun tau kegelisahan hatiku yg tak semestinya ada
hadir begitu saja resahkan raga…………………..
maafkan aku….
bila hadirku tak pernah kau harapkan
bila hadirku tak pernah berkesudahan
biarlah…maafkan….aku….
Senyummu
Terlintas di benakku akan senyum manis mu
Terukir senyummu di khayal ku
seakan engkau berada di depanku
Senyum mu begitu memukau hati
Aku terhanyut dalam senyum manismu
Senyum mu memberiku rasa yang berbeda
Rasa yang membuat hari-hari ku
menjadi bermakna
senyum mu seakan tak terlewatkan
dalam setiap detik waktu yang ku lalui
dalam setiap ingatan yang ku bayangkan
karena engkau adalah senyum terindah ku
0 komentar:
Posting Komentar